PEMBERANTASAN NYAMUK DENGAN FOGGING DI PADUKUHAN PAGER

Nanang 08 November 2016 11:35:36 WIB

SELASA, 8 NOVEMBER 2016

Saat ini sudah memasuki musim penghujan, banyak wabah penyakit yang biasanya menyerang warga, tak lepas dari kejadian itu beberapa warga di padukuhan Pager Desa logandeng terjangkit demam berdarah atau sering kita sebut DBD yang di sebabkan oleh nyamuk Aaedes aegypti.

Menindak lanjuti kejadian tersebut Dinas Kesehatan Kabupaten Gunungkidul mengadakan Fogging atau pengasapan untuk memberantas nyamuk penyebab penyakit tersebut yang berada di Desa Logandeng khususnya di Padukuhan Pager.

Semoga dengan adanya fogging tersebut dapat membunuh nyamuk penyebab DBD dan dapat mengurangi korban yang mungkin bisa terjangkit.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung