Berita Daerah

  • Lomba Krenovamaskat, Angkat Kreatifvitas & Inovasi

    04 Februari 2020 14:56:34 WIB fredy
    Lomba Krenovamaskat, Angkat Kreatifvitas & Inovasi
    Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Gunungkidul mengadakan Lomba Krenovamaskat (Kreativitas dan Inovasi Masyarakat). Untuk meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia  di Kabupaten Gunungkidul maka potensi dari inovasi-inovasi yang ada di masyarakat perlu dimunculkan. Hasil dari ..selengkapnya

  • Koordinasi Pemberdayaan TIK, Kominfo dan Kalurahan

    24 Januari 2020 14:00:23 WIB fredy
    Koordinasi Pemberdayaan TIK, Kominfo dan Kalurahan
    Jum'at 24 Januari 2020, Dinas Komunikasi dan Informatika Gunungkidul menyelenggarakan rapat koordinasi Infrastruktur, Aplikasi dan pemberdayaan Informatika Tahun Anggaran 2020. Peserta berasal dari Kalurahan yang sudah terintegrasi jaringan dari Kominfo. Pukul 09.00 WIB kegiatan dimulai, acara dibuka ..selengkapnya

  • Waspada Antraks

    17 Januari 2020 13:38:33 WIB fredy
    Waspada Antraks
    Menanggapi adanya kasus penyakit Antraks, Pemerintah membuat surat edaran sebagai berikut: SURAT EDARAN Nomor : 524/0171 TENTANG WASPADA ANTRAKS Mengingat kejadian kematian ternak terindikasi antraks yang merupakan penyakit hewan zoonosa yang dapat membahayakan jiwa manusia serta untuk melindungi potensi ..selengkapnya

  • Lowongan PPK Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati

    16 Januari 2020 13:34:11 WIB fredy
    Lowongan PPK Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati
    KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN GUNUNGKIDUL PENGUMUMAN NOMOR : 063/SDM.02.1-PU/3403/KPU-Kab/1/2020 TENTANG SELEKSI CALON ANGGOTA PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) UNTUK PEMILIHAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI KABUPATEN GUNUNGKIDUL TAHUN 2020 Dalam rangka seleksi Calon Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), ..selengkapnya

  • Tanggap Bencana, Cegah Penyakit

    09 Januari 2020 11:12:45 WIB fredy
    Tanggap Bencana, Cegah Penyakit
    Pada awal tahun 2020 ini mulai masuk pada musim penghujan. Terdapat beberapa kejadian yang perlu diperhatikan kembali oleh masyarakat diantaranya hujan dan angin kencang. Gubernur DIY Sri Sultan HB X memberikan himbauan kepada masyarakat tentang kemungkinan adanya hujan deras dan angin kencang di sekitar ..selengkapnya

  • GFC 2019 Munculkan Potensi Atlet Gunungkidul

    26 Desember 2019 14:40:46 WIB fredy
    GFC 2019 Munculkan Potensi Atlet Gunungkidul
    Karang Taruna Manunggal Desa Logandeng bekerja sama dengan CV Young Crew Production menyelenggarakan kompetisi futsal Generation Futsal Championship 2019 dengan mengangkat tema Rainbow Season. Dengan panitia berjumlah total 29 orang, didalamnya terdapat unsur mahasiswa, 4 orang dari garda sigab dan dari ..selengkapnya

  • Koordinasi RTLH Gunungkidul Untuk 2020

    25 November 2019 21:53:38 WIB fredy
    Koordinasi RTLH Gunungkidul Untuk 2020
    Senin 25 November 2019, Diadakan rapat koordinasi antara Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Republik Indonesia (DPUPK) Provinsi DIY bersama 8 Camat dan 51 kepala desa. Pokok pembahasan siang itu adalah pelaksanaan program Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Gunungkidul pada tahun 2020. Rapat ..selengkapnya

  • Lowongan Penerimaan Panwaslu Tingkat Kecamatan

    16 November 2019 14:58:25 WIB fredy
    Lowongan Penerimaan Panwaslu Tingkat Kecamatan
    Badan Pengawas Pemilu (BAWASLU) membuka lowongan untuk Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan dalam pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul tahun 2020. Dari surat edaran yang diterima Desa Logandeng didapatkan informasi pendaftaran sebagai berikut Persyaratan calon anggota Panwas Kecamatan : Warga ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung